Perbedaan Wartawan dan Jurnalis




                Istilah wartawan dan jurnalis dikalangan masyarakat awam seringkali memberikan arti/makna yang sama. Bahkan kita sebagai Mahasiswa juga masih tidak dapat membedakan dua profesi tersebut. Sekilas kita lihat antara wartawan dengan jurnalis sama saja. Dengan demikian, saya mencoba membuat perbedaan diantara keduanya.
No
Perbedaan
wartawan
Jurnalis
1
Pengertian
orang yang menanyakan info kepada Narasumber/ orang utama untuk menjadi hasil kerja.
yang menulis hasil dari pembicaraan Narasumber/orang utama.
2
Tugas
mencari sumber mereka untuk ditulis dalam laporan dan menulis yang paling objektif dan tidak memiliki pandangan dari sudut tertentu untuk melayani masyarakat.
jurnalis hanyalah menulis menulis dan menulis akan tetapi didalam melaksanakan tugas sebagai jurnalis selalu menghormati norma-norma dan kode etik jurnalis dan apabila didalam menjalankan tugas profesinya.
3
Pengambilan makna kata
Berasal dari bahasa indonesia
Bahasa serapan dari bahasa asing
4
Posisi
Terikat oleh perusahaan
Tidak terikat oleh perusahaan

Apapun istilah yang digunakan, baik jurnalis, maupun wartawan itu hanyalah istilah yang tak perlu dipusingkan. Kita hanya boleh pusing ketika mereka tak mengabarkan berita sesuai fakta dan tak melayani kepentingan umum. Mengapa kepentingan umum? Karena di sanalah loyalitas pertama jurnalisme berada, yaitu kepada warga, masyarakat umum, dan bukan pada kepentingan segelintir orang saja.


Referensi : 

Yunus, S. (2015). Jurnalistik Terapan. Bogor: Ghalia Indonesia.

Ensiklopedia Komunikasi, P-Z


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resensi buku Psikologi Perkembangan Anak Usia Dini (Raudhatul Athfal)

Portofolio Jurnalisme Dakwah

Struktur radio,konsep dan berita